SINURBERITA

Menyuarakan Kepentingan Rakyat

sinurberita.com

Tingkatkan Pelayanan Publik, Dishub Kota Pekanbaru Lakukan Perawatan Halte Bus TMP di Jalan Soekarno – Hatta

KOTA PEKANBARU, SINURBERITA.COM Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru telah melakukan Perawatan Halte Semi Permanent Bus Trans Metro Pekanbaru (TMP) di sejumlah titik halte sepanjang Jalan Soekarno – Hatta pada tahun anggaran 2023. Setidaknya, ada empat halte disepanjang jalan Soekarno – Hatta…

Kerjasama Media di Diskominfo Kabupaten Bangka Dipertanyakan

BANGKA BELITUNG, SINURBERITA.COM Pada bulan Desember tahun 2023 yang lalu, banyak media baik itu online ataupun cetak berbondong-bondong ke Diskominfo Kabupaten Bangka hingga Januari 2024 guna memasukkan proposal kerjasama media dengan Pemerintah Kabupaten Bangka. Dalam perjalanannya, hingga sekarang sudah memasuki…

Peredaran Kondensat dan Solar Ilegal di Luwe Hulu Diduga Pemicu Kebakaran dan Ledakan Kapal Tugboat

BARITO UTARA, SINURBERITA.COM Pihak Nasional Corruption Watch (NCW) DPW Kalimantan Tengah menerima laporan/informasi tentang adanya kegiatan jual beli kondensat dan solar oplosan di Desa Luwe sampai ke Lahei dan bahkan diduga ada kemungkinan juga tembus ke Banjarmasin menggunakan Kapal Tugboat…

H. Daniel Tangkau Kembali Terpilih Menjadi Ketua DPD Ikadin Kalimantan Barat Periode 2024-2028

KOTA PONTIANAK, SINURBERITA.COM Hasil Musyawarah Daerah (Musda) Ikatan Advokat Indonesia (Ikadin) kedua secara aklamasi yang diikuti semua pengurus anak cabang (PAC) di 14 Kabupaten/Kota memilih H. Daniel Tangkau memimpin kembali Ikadin Kalimantan Barat (Kalbar). Ketika diwawancarai olek awak media, Daniel mengatakan,…

Smelter PT. ATD Makmur Mandiri Diduga Dapat Kuota Lebur Timah Diperkara Rp. 271 T

BANGKA BELITUNG, SINURBERITA.COM Kasus dugaan korupsi tata kelolah timah di Bangka Belitung (Babel) yang mana merugikan keuangan negara hingga mencapai Rp.271 triliun, hingga sampai hari ini terus bergulir. Kabar terakhir ada yang menyebutkan smelter PT. ATD Makmur Mandiri menjadi smelter…

Menuju WBK/WBBM, Ombudsman RI Beri Pencerahan Jajaran Kemenkumham Riau

PEKANBARU, SINURBERITA.COM Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau menggelar kegiatan Penguatan dan Pembentukan Satuan Kerja Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di lingkungan Kanwil Kemenkumham Riau Tahun 2024 pada Rabu (08/05/2024) bertempat di Aula…

Komisi Kejaksaan Republik Indonesia Datangi Smelter PT. Refined Bangka Tin

BANGKA BELITUNG, SINURBERITA.COM Komisi Kejaksaan Republik Indonesia dibawah kepemimpinan DR. Barita Simanjuntak, SH., MH dalam kunjungan kerjanya di Bangka Belitung mendatangi semelter PT. RBT di kawasan industri Jelitik Sungailiat, Selasa (7/5/2024). Dimana kita ketahui, smelter PT. RBT (Refined Bangka Tin)…

Melibatkan Mantan Sekda Bangka, Polemik Pemanfaatan Kawasan Hutan Negara Dipertanyakan Masyarakat

BANGKA BELITUNG, SINURBERITA.COM Polemik Pemanfaatan Kawasan Hutan Negara di Desa Kotawaringin dan Desa Labu Airpandan yang melibatkan mantan Sekda Bangka Andihudirman di tahun 2023 kini tak terdengar lagi kelanjutannya. Masyarakat kedua desa bertanya-tanya kenapa kasus penjualan hutan ini tidak terdengar…

Proyek Kampung Sunda Disinyalir Jadi Ajang Korupsi Berjamaah?

KAB. BANDUNG, SINURBERITA.COM Proyek Pembangungan Kampung Sunda yang terletak di Desa Laksana Kecamatan Ibun Kabupaten Bandung, dimana melalui BKK Provinsi Jawa Barat mengalokasikan anggaran sebesar Rp. 10.485.641.000 Milyar pada Tahun Anggaran 2023. Namun sangat disayangkan pelaksanaannya tidak sesuai dengan apa…

Wakil Ketua DPRD Bangka Taufik Koriyanto: Penerimaan Honor Secara Diam-diam adalah Dzolim

BANGKA BELITUNG, SINURBERITA.COM Penerimaan Honor secara diam-diam/gelap adalah dzolim terhadap putra/putri di Kabupaten Bangka karena banyak putra/putri Kabupaten Bangka yang berprestasi dan bergelar sarjana. Hal tersebut dikatakan Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Bangka Taufik Koriyanto, SH dalam pesan WhatsApp (WA)…